Review Megabus dan Greyhound. Pengalaman Naik Bus di Amerika

Kalau di Eropa udah sering naik Flix bus dan Regio Jet/ Student Agency, kali ini saatnya saya nyobain naik bus di Amerika. 2 kali saya naik bus saat traveling di Amerika, yaitu dari Washington DC ke New York dan dari Milwaukee ke Appleton. Sebenarnya Flix bus beroperasi juga di Amerika, cuma jaringannya terbatas banget. Kalau …

Continue reading Review Megabus dan Greyhound. Pengalaman Naik Bus di Amerika

Pengalaman Naik Kereta Api di Amerika dengan Amtrak

Setelah nyobain traveling di Amerika pakai pesawat dan bus, saya jadi penasaran gimana rasanya naik kereta api di Amerika. Apalagi selama ini iklan Amtrak sering muncul di facebook dan ig story dengan tagline as the best way to see American’s scenery. Berbekal rasa penasaran, saya coba naik kereta api Amtrak dari New York ke Chicago …

Continue reading Pengalaman Naik Kereta Api di Amerika dengan Amtrak

One Day Trip ke Skopje, Macedonia. Kota Theme Park-nya Eropa

Traveling ke negara yang baru berdiri atau merdeka tentu menantang. Selain itu ada juga beberapa kejutan yang melebihi ekspektasi. Hal itulah yang saya rasakan saat travel ke Macedonia, sebuah negara yang baru merdeka pada tahun 1991 dari Yugoslavia. Negara tetangga Yunani ini ternyata cantik dan lumayan modern loh. Ibukotanya, Skopje bahkan dipenuhi dengan bangunan yang …

Continue reading One Day Trip ke Skopje, Macedonia. Kota Theme Park-nya Eropa

My Published Works & On TV

This page is about my portfolios as travel videographer and travel writer.

Serunya Main Ski di Amerika sambil Nyobain Snowshoeing & Toboggan

Pengen lihat salju menjadi salah satu alasan utama orang Indonesia traveling ke negara 4 musim saat winter. Baik ke Eropa, Korea, Jepang, hingga Amerika Serikat. Sejak tinggal di AS sejak awal November 2018 lalu saya berkesempatan buat ngelihat, nyentuh, makan, sampai main-main dengan salju ampe bosan. Apalagi negara bagian Wisconsin tempat saya tinggal terkenal sebagai …

Continue reading Serunya Main Ski di Amerika sambil Nyobain Snowshoeing & Toboggan

Pengalaman menghadapi musim dingin ekstrem di Amerika

Sejak minggu lalu, tempat saya tinggal di Amerika dilanda cuaca ekstrem. Terhitung sudah 3x badai salju melanda negara bagian Wisconsin. Minggu ini temperatur udara drop ke angka-20 derajat Celcius. Bahkan besok rabu (30 Januari 2019) diperkirakan suhunya mencapai -32 derajat Celcius. Sebuah kondisi yang tak biasa di negara bagian Wisconsin meski Wisconsin memiliki reputasi sebagai …

Continue reading Pengalaman menghadapi musim dingin ekstrem di Amerika

Bellagio The Pearl of Como, Pusatnya Vila dan Butik Barang Mewah

Berkunjung ke Como tak lengkap bila tak sekalian mengunjungi Bellagio, yang sering disebut sebagai The Pearl of Como. Kota kecil yang menghadap danau Como ini terkenal berkat keelokan vila-vila mewahnya yang menghadap danau Como. Sempurna sebagai tempat melepas penat dan melupakan hiruk pikuk kota, Bellagio juga memiliki hidden gem berupa desa nelayan cantik bernama Pescallo. Banyak cara menuju ke …

Continue reading Bellagio The Pearl of Como, Pusatnya Vila dan Butik Barang Mewah

Megahnya Parthenon, Kuil Dewi Athena di Yunani

YUNANI tak melulu Santorini dan pulau-pulau eksotis lainnya. Di ibukota Athena ada banyak bangunan bersejarah peninggalan peradaban masa lampau dari masa Yunani, Romawi, hingga dinasti Ottoman Turki. Highlight dari perjalanan ke salah satu kota tertua di dunia adalah Akropolis dan kuil Parthenon yang melegenda. https://www.youtube.com/watch?v=7cLvu__eU7o&t=3s Cerita mitologi Yunani tak asing di telinga kita. Nama dewi Athena, …

Continue reading Megahnya Parthenon, Kuil Dewi Athena di Yunani

Traveling ke Como, Danau Terindah di Italia

Pescallo, salah satu sudut danau Como di kota Bellagio DANAU Como merupakan danau ketiga terbesar di Italia dengan luas mencapai 146 kilometer persegi. Permukaan air danau yang jernih dan tenang membuat suasana di sekitar danau Como terasa santai dan menyenangkan. Kehadiran pegunungan yang mengitari danau menghadirkan pemandangan alam yang memukau. Alasan inilah yang membuat para …

Continue reading Traveling ke Como, Danau Terindah di Italia

How to prepare Europe trip step by step

Me at Hallstatt, Austria Trip 36 hari ke Eropa tahun ini gw persiapkan sejak 1 bulan sebelumnya. Emang terkesan bentar banget persiapannya. Cuma karena trip kali ini mirip dengan trip tahun lalu (bedanya jumlah harinya lebih banyak dan lebih banyak destinasi dituju), jadi persiapannya tinggal ngikutin pattern yang sama seperti sebelumnya. Yang penting, visa  US …

Continue reading How to prepare Europe trip step by step

A Recap of our adventures in Europe for 36 days

Me at Turin, Italy Selama 3 tahun berturut-turut, Eropa selalu jadi destinasi traveling utama gw. Tahun 2016 gw kesana saat spring, tahun 2017 saat winter, dan tahun 2018 ini saat autumn. Selain beda musim dan tahun, trip kali ini juga lebih panjang. Total kita menjelajah benua Eropa selama 36 hari. Kenapa disebut trip ke 3 …

Continue reading A Recap of our adventures in Europe for 36 days

Serunya traveling ke Milan, Klasik Tapi Modern

Jalan-jalan ke Italia tak melulu mengunjungi kota dan desa klasik. Meski tak banyak, ada juga kota di Italia yang moderen. Salah satunya adalah Milan. Ibukota fashion dunia ini dihiasi dengan banyak gedung pencakar langit menawan serta shopping centre yang seru. Saya mengunjungi Milan dengan naik bus dari Zurich, Swiss selama 4 jam. Sesaat sebelum memasuki kota Milan, bus …

Continue reading Serunya traveling ke Milan, Klasik Tapi Modern

Hiking di gunung bersalju Uetliberg di Zurich, Swiss. Seru banget !

Landskap kota Zurich yang berbukit dan dekat dengan gunung Uetliberg menjadikan hiking sebagai salah satu kegiatan yang dipilih para traveler. Daya tarik utamanya tentu pemandangan kota Zurich, danau Zurich, dan pegunungan Alpen yang memukau. Mendaki saat musim dingin juga terasa sangat seru karena udara dingin serta setiap permukaan tanah tertutup salju. Gunung Uetliberg merupakan titik …

Continue reading Hiking di gunung bersalju Uetliberg di Zurich, Swiss. Seru banget !

Traveling ke Zurich, Swiss. Kota termahal di Eropa

Banyak orang yang sengaja traveling ke Swiss demi melihat pemandangan alamnya yang spektakuler. Mulai dari pegunungan Alpen yang bersalju sampai lembah serta pedesaannya yang sangat hijau dan cantik. Tapi daya tarik Swiss tak cuma pada alamnya karena kota-kotanya pun sama menariknya. Salah satunya adalah Zurich yang terkenal sebagai pusat finansial dunia serta kota termahal di …

Continue reading Traveling ke Zurich, Swiss. Kota termahal di Eropa

Tips Hemat Keliling Eropa. Naik Bus dengan Fasilitas Pesawat

Wina, Austria Traveling ke benua biru memang simpel dan nyaman. Salah satunya karena sistem transportasinya sangat maju dan beragam. Untuk berpidah dari satu negara ke negara lain tak cuma bisa menggunakan pesawat, tapi juga kereta api, dan bus. Khusus untuk bus, 2 bus yang patut dicoba adalah Flix bus dan Student agency. Saat traveling ke …

Continue reading Tips Hemat Keliling Eropa. Naik Bus dengan Fasilitas Pesawat

Free Walking Tour, Seru Dicoba saat Solo Traveling

Solo traveling atau traveling sendiri memang sedang ngetren. Mulai banyak orang Indonesia yang mencoba solo traveling, termasuk traveler perempuan. Kalau traveling sendirian gitu, gimana caranya jalan-jalan tetap maksimal seperti saat traveling bersama teman ya? Saya mengalaminya saat traveling ke Eropa bulan lalu. Kalau traveling bersama teman - teman atau keluarga enaknya ada teman ngobrol, ada …

Continue reading Free Walking Tour, Seru Dicoba saat Solo Traveling

Bruges, Kota Negeri Dongeng di Belgia

NEGARA-negara Eropa selalu menarik untuk dikunjungi berulang kali salah satunya karena banyak kotanya yang terlihat kuno seperti pada zaman abad pertengahan. Salah satu kota abad pertengahan yang sangat terawat baik adalah Bruges, sebuah kota di provinsi Flanders barat, Belgia. Pusat kota bersejarah Bruges bahkan dinobatkan sebagai World Heritage Site yang utama oleh UNESCO. Bruges atau …

Continue reading Bruges, Kota Negeri Dongeng di Belgia

3 useful steps for planning a trip to Europe

Since I received many questions from my followers on Instagram and WordPress about how I made the route of my trip and how I chose the cities & countries I'd visit, and since Europe is becoming a more and more popular destination for Indonesian travelers, I would like to share the details and technicalities of …

Continue reading 3 useful steps for planning a trip to Europe

A month in Europe then back to Asia for working

For various reasons, my trip to Europe was postponed several times in 2017. But finally, I went there in November - December, alone, as Kyle couldn't join this time. It was my second time visiting this continent. In total, I went to 15 cities in 12 countries, including one city and country in West Asia/ …

Continue reading A month in Europe then back to Asia for working

Berapa Budget Liburan ke Sapa ?

Berniat traveling ke Sapa?. Akhir tahun merupakan saat yang tepat untuk mengunjungi Sapa karena saat ini telah memasuki musim gugur dan pada bulan Desember nanti akan memasuki musim dingin. Cuaca di Sapa akan semakin dingin bahkan ada kemungkinan untuk turun salju. Tentu sebelum traveling perlu persiapan terutama soal budget. Kira - kira perlu menyiapkan budget …

Continue reading Berapa Budget Liburan ke Sapa ?