Jajal Shopping Street Termahal di Eropa di Zurich, Swiss

Mengunjungi salah satu pusat finansial dunia, Zurich di Swiss sungguh asyik. Tak cuma dipenuhi gedung perbankan, tapi kota tuanya juga masih terjaga dan terawat. Berbagai hiburan bisa dinikmati oleh turis mulai dari shopping, hiburan malam, hingga rekreasi alam. Di Zurich juga terdapat shopping street termahal di Eropa. Nuansa kota kuno dan moderen bisa ditemukan di …

Continue reading Jajal Shopping Street Termahal di Eropa di Zurich, Swiss

Pulau Ti Top, Ajang Plesiran Santai di Ha Long Bay, Vietnam

HARI raya Idul Adha 1438 H yang jatuh pada hari jumat, 1 September ini hampir bertepatan dengan hari kemerdekaan Vietnam yang jatuh pada sabtu, 2 September. Salah satu tempat wisata favorit masyarakat Hanoi adalah pulau Ti Top yang berada di kawasan Ha Long Bay. Pulau Ti Top terletak di jantung Ha Long Bay, Vietnam bagian …

Continue reading Pulau Ti Top, Ajang Plesiran Santai di Ha Long Bay, Vietnam

Serunya Naik Cruise ke Ha Long Bay, Vietnam

Ha Long Bay, selalu menjadi primadona wisata Vietnam karena keindahan alamnya yang unik. Kawasan ini bahkan mendapat predikat sebagai UNESCO World Heritage Site. Salah satu cara terbaik untuk menikmati keindahan Ha Long Bay adalah dengan berpesiar menggunakan kapal wisata. Anda yang memiliki libur panjang pada perayaan hari raya kurban, Ha Long Bay bisa jadi pilihan …

Continue reading Serunya Naik Cruise ke Ha Long Bay, Vietnam

Lezatnya Street Food di Hanoi, Vietnam

VIETNAM memiliki beragam street food yang kemasannya menarik dan rasanya enak. Jenis makanan pinggir jalannya juga berbeda dari satu kota dengan kota lainnya. Agar lebih mengenal street food Hanoi, beberapa traveler memutuskan mengikuti tur street food. Selain harganya terjangkau, dengan ikut tur kita bisa mencoba berbagai macam makanan pinggir jalan tapi terjamin bersih dan sehat. …

Continue reading Lezatnya Street Food di Hanoi, Vietnam